Gaya Hidup

3 Tips Menjaga Wudhu yang Bisa Anda Lakukan

Tips menjaga wudhu merupakan sebuah tips yang banyak di butuhkan apabila ingin menjaga wudhu yang dilakukan agar tetap suci. Karena terkadang ada orang yang ingin menjaga wudhunya seharian karena berbagai alasan yang mendasarinya.

Wudhu merupakan proses pembersihan tubuh dari hadast kecil ketika seseorang akan melaksanakan ibadah sholat. Tetapi selain digunakan ketika akan melakukan ibadah sholat, menjaga wudhu ternyata memiliki keutamaan yang baik untuk di lakukan.

Oleh karena itu bagi yang memerlukan sebuah tips untuk menjaga wudhu agar tetap suci seharian, maka karenanitu bisa melakukan beberapa tips di bawah ini untuk menjaga kesucian wudhu yang telah dilakukan agar dapat bertahan seharian.

Tips Menjaga Wudhu yang Bisa Anda Lakukan

Tips dalam menjaga wudhumemang cukup diperlukan karena untuk menjaganya sendiri cukup susah untuk dilakukan, sehingga diperlukan sebuah tips yang berguna untuk menjaga wudhu yang telah dilakukan agar tetap suci dan sah.

Baca Juga : Hikmah Silaturahmi dalam Islam, Umat Muslim Wajib Tahu

Baca Juga : Mengenal Berbagai Jenis Tawaf dalam Rukun Haji dan Umroh

Berikut ini kami akan membahas tentang tiga cara yang bisa digunakan untuk melakukan menjaga wudhu agar suci seharian. Cara yang akan kami bahas berikut ini adalah cara yang gampang-gampang susah untuk dilakukan seperti yang berikut ini.

1.    Hindari Makanan yang Memiliki Kandungan Gas Tinggi

Cara pertama yang bisa dicoba lakukan adalah dengan menghindari sebuah makanan yang memiliki kandungan gas tinggi. Hal ini dikarenakan makanan yang memiliki kandungan gas tinggi akan merangsang tubuh untuk melakukan buang angin.

Oleh karena itu tips menjaga wudhu yang pertama ini cukup mudah untuk dipraktekkan. Beberapa makanan yang memiliki kandungan gas tinggi antara lainnya adalah telur, brokoli dan kol. Maka dari itu harus menghindari jenis makanan tersebut.

Baca Juga:
Tips Memilih Peralatan Dapur yang Tepat dan Sesuai dengan Kebutuhan

Selain makanan minuman juga dapat memiliki kandungan gas yang tinggi antara lainnya adalah seperti jus buah dalam kemasan, sirup jagung, minuman bersoda dan sejenisnya. Oleh karena itu hal itu harus dihindari agar wudhu yang dilakukan tetap sah

2.    Hindari Bersentuhan Langsung dengan Bukan Mahram

Cara berikutnya adalah cara yang gampang-gampang susah untuk dilakukan yaitu bersentuhan langsung dengan mahram. Apalagi bagi setiap orang yang aktivitas sehari-hari nya berhubungan langsung dengan banyak orang.

Entah itu bersentuhan langsung dengan sengaja karena lupa sedang menjalankan tips menjaga wudhu ataupun bersentuhan secara tidak langsung yang tetap menjadikan wudhu yang telah dilakukan tersebut menjadi batal.

Oleh karena itu ketika orang sedang menjalani tips untuk menjaga wudhu yang sedang dilakukan, maka sebaiknya setiap orang harus selalu sadar akan hal tersebut. Karena hal tersebutlah yang menjadi kunci keberhasilan menjaga wudhu tersebut.

Baca Juga : Keutamaan Bulan Jumadil Akhir Sekaligus Berbagai Amalan yang Diterapkan

Baca Juga : Rekomendasi Masjid Tertua di Medan untuk Wisata Religi

3.    Jangan Tidur Hingga Pulas

Meskipun dalam keadaan berwudhu tetapi orang tertidur pulas, maka wudhu tersebut menjadi batal atau tidak sah. Karena dalam kondisi tidak sadarkan diri seseorang tidak akan tahu bahwa dia sudah melakukan buang angin atau tidak.

Sehingga saat orang tertidur pulas ketika sedang menjalani tips menjaga wudhu,maka bisa di katakan orang tersebut telah gagal melakukannya. Oleh karena itu sebaiknya ketika sudah mengambil wudhu jangan tidur lagi sebab bisa  jadi tidak sah.

Ketika sudah wudhu tetapi malah lupa tertidur pulas, maka sebaiknya untuk ambil wudhu kembali untuk lebih memastikan bahwa wudhu yang telah diakukan tetap saja untuk melakukan ibadah sholat.

Baca Juga:
Inspirasi Ide Foto Prewedding Aesthetic dan Keren

Dan itulah beberapa cara mudah yang bisa semua orang lakukan untuk menjaga wudhu yang sedang dijaga tersebut. Jadi pada intinya tips menjaga wudhu itu gampang-gampang susah untuk di lakukan semua orang lakukan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button
error: Content is protected !!